Honda Civic
Pilih lokasi Anda

Harga Honda Civic dan Promosi terbaru 2024

Berikut Cintamobil.com melampirkan daftar harga Honda Civic 2023 terbaru di semua tipenya.

2024 Honda Civic

All New RS
1498 CC, Gasoline, CVT with Earth Dreams Technology

Rp 575.9 juta

Prices may vary by 10% - 15% for each region
DP Start: Rp 58 juta
Starting Installment: Rp 6.3 juta
Cash Promotion

2024 Honda Civic

All New RS
1498 CC, Gasoline, CVT with Earth Dreams Technology

Rp 584.9 juta

Prices may vary by 10% - 15% for each region
DP Start: Rp 58 juta
Starting Installment: Rp 6.3 juta
Cash Promotion

2024 Honda Civic

All New RS
1498 CC, Gasoline, CVT with Earth Dreams Technology

Rp 584.9 juta

Prices may vary by 10% - 15% for each region
DP Start: Rp 58 juta
Starting Installment: Rp 6.3 juta
Cash Promotion
Lihat semua

Kelebihan & Kekurangan Civic

Kelebihan

Desain sporty tak kalah dari Civic Type R

Fitur berlimpah

Fun to Drive

Akomodasi baik

Kekurangan

Hanya ada satu pilihan varian

Harga termahal di kelasnya

Belum dilengkapi fitur Honda Sensing

Honda Civic 2024 Overview

Memboyong mesin bertenaga turbo, All New Honda Civic semakin merajai pasar sedan Indonesia. Adapun keseluruhan bodinya juga terlihat berubah menjadi lebih agresif dan sporty lewat dikemasnya ornamen-ornamen terbaru.

Eksterior Honda Civic

Honda Civic Turbo mendapatkan pembaharuan dengan berbagai ubahan minor. 

  • Grille Solid Wing Face yang tetap digunakan pada mode terbarunya. 
  • Bumper depan yang sebelumnya dibuat tegas untuk tampilan yang sporty kali ini dibuat elegan dengan lekukan yang semakin halus. 
  • Foglamp dengan LED.
  • Velg berwarna abu-abu, walaupun ukurannya masih tetap menggunakan ring 17. 
  • Shark fin antenna yang menghiasi. 
  • Desain bumper, ducktail, serta lampu belakang berbentuk C masih sama persis layaknya model sebelum facelift. 
  • Rear chrome lower garnish untuk tampilan yang lebih segar di belakang.

Interior Honda Civic

Interior yang didominasi warna hitam memberikan kesan elegan namun tetap sporty pada mobil ini. 

  • Head unit 7.0 inci yang menjadi pusat sistem hiburan terletak di tengah dashboard, dipadukan dengan MID yang memberikan berbagai informasi pengendaraan. 
  • Sebagai teman perjalanan, Honda menyematkan tweeter speaker untuk menghasilkan audio yang lebih baik lagi.
  • Sistem kemudi sudah dilengkapi pengaturan tilt & teleskopik, memberikan kemudahan mendapatkan posisi terbaik bagi pengemudi. 
  • Kepraktisan lainnya terlihat dari kemudi multi fungsi dengan Audio Steering Switch, membuat akses terhadap fitur di dalam mobil menjadi lebih dekat. 
  • Paddle shift untuk memberikan pengendaraan yang lebih sporty.
  • Tempat duduk pengemudi dibuat menyerupai pengendaraan mobil sport, memberikan kenyamanan tersendiri ketika membawa mobil ini. 
  • Visibilitas berkendara bisa dibilang cukup baik, dengan pengaturan kursi untuk memberikan posisi berkendara terbaik bagi Anda.
  • Sistem Auto AC lengkap dengan Rear AC Ventilation yang akan memberikan kesejukan bagi penumpang di belakang.
  • Cupholder yang tersebar di dalam kabin, ada pula seatback pocket pada bangku baris pertama. 
  • Bangku baris kedua juga bisa dilipat dengan mudah.

Mesin Honda Civic

Tak jauh berbeda dibandingkan versi hatchback, mesin Honda Civic Turbo mengenakan pilihan 1.5L 4-silinder berteknologi turbo lengkap dengan VTEC dan DOHC untuk efisiensi bahan bakar yang lebih baik. Mobil ini mampu mengeluarkan tenaga maksimal 173 PS pada 5.500 rpm dan 220 Nm pada 1.700 – 5.500 rpm. Memang jauh berkurang dibandingkan performa Civic Type R, tapi sudah cukup untuk memberikan pengendaraan yang menyenangkan khas Honda.

Gambar menunjukkan mesin dari mobil Honda Civic

Honda Civic Prestige, ES, Hatchback S dan Hatchback E menggunakan mesin 1.5 Liter berdaya puncak 173 PS

Jika Anda ingin berkendara dengan santai tanpa harus memikirkan performa, Anda bisa mengaktifkan ECON Mode. Pilihan ini akan memberikan rasa pengendaraan yang mengesankan, tapi dengan memaksimalkan efisiensi selama berkendara. Apalagi jika dibandingkan dengan Civic Type R, konsumsi BBM Honda Civic Turbo masih tetap mengesankan.
Civic Turbo diklaim menawarkan perpindahan transmisi yang mulus untuk memberikan rasa berkendara yang menyenangkan. Penggunaan sistem penggerak roda depan, seperti yang ditemukan pada model Civic lainnya, membantu mengurangi tenaga yang hilang guna menghasilkan performa maksimal ketika berkendara.

Fitur Honda Civic

Dengan harga mobil  yang mencapai setengah miliar, beragam fitur bisa ditemukan pada Civic terbaru ini.

  • LED dan mendapatkan teknologi Auto Levelling dan Auto On/Off
  • Auto Wiper dan Rain Sensor serta Heat Rejecting Green Tinted Glass yang membuat ruang kabin lebih sejuk dibandingkan model lainnya.
  • Active Grille Shutter mendukung aerodinamika berkendara ini akan menutup ketika Anda ingin memacu mobil ini lebih kencang untuk meningkatkan handling dan performa. 
  • Shutter akan membuka guna menyalurkan udara untuk membantu mendinginkan mesin.
  • Head unit 7.0 inci Capacitive Touchscreen Monitor. Menawarkan navigasi, pemutar radio AM/FM, dan pemutar musik melalui CD/DVD, USB Port, HDMI Port, dan konektivitas Bluetooth. 
  • WiFi Tethering di dalam mobil.

Fitur keselamatan Honda Civic

Layaknya mobil yang dibanderol setengah miliar, tentu saja sistem keselamatan Honda Civic Turbo dibuat lengkap untuk memberikan rasa aman ketika berkendara. 

  • Airbag yang tersebar di dalam kabin
  • Sabuk keselamatan bagi penghuni baris pertama dan kedua lengkap denga pretensioner dan load limiter
  • Alat Pemadam Api Ringan (APAR) yang diharuskan bagi setiap mobil baru di Indonesia.
  • Sistem pengereman ABS+EBD+BA yang akan membantu Anda mengurangi gejalan oversteer dan understeer, Hill Start Assist (HSA), Emergency Stop Signal (ESS), serta Vehicle Stability Assist yang akan meningkatkan handling ketika berkendara. 
  • Sensor parkir yang siap membantu Anda ketika melabuhkan mobil ini di parkiran.

Harga Honda Civic 2023:Varian 

Kini Honda Civic hanya tawarkan dalam 1 varian untuk pasar otomotif Indonesia yaitu 1.5L VTECT Turbo. Berikut ini adalah harga Honda Civic terlengkap semua variannya.

  • Honda Civic 1.5L VTEC Turbo: Rp. 533.000.000

Warna Honda Civic 2023

Dibandingkan dua saudaranya, pilihan warna Honda Civic Turbo bisa dibilang yang paling standar. Tanpa ada warna-warna mentereng layaknya Civic Type R, pilihan warna yang bisa didapatkan adalah 

  • White Pearl
  • Lunar Silver Metallic
  • Modern Silver Metallic
  • Crystal Black Pearl

Rival Honda Civic

Selanjutnya adalah beberapa kata dari Padli Nurdin- content executive Cintamobil.com tentang rival Honda Civic. 

Dimensinya yang kompak tentu saja membuatnya menjadi salah satu pilihan mobil perkotaan yang menawan. Tapi Civic Turbo juga mendapatkan berbagai tantangan dari sang pesaing, semisal Toyota Corolla dan Mazda 3 yang sama-sama dipasarkan di Indonesia. Menarik untuk dilihat kapan PT HPM membawa pembaharuan anyar bagi mobil ini untuk melawan sang penantang yang semakin canggih.

Model

Harga OTR Jakarta

Toyota Corolla

IDR. 30.000.000 – IDR. 50.000.000 (bekas)

Mazda 3 

Rp. 521,500,000

Mewarisi sepenuhnya intisari teknologi modern, Honda Civic generasi ke-10 memberikan kepada pengguna gaya sport yang kuat, desain yang unik, teknologi modern, dan performa tak tertandingi di segmen sedan. Jika Anda tergolong di dalam tipe orang yang menyukai gaya sporty, kuat, suka jalan-jalan, maka Honda Civic adalah mana pertama yang perlu masukkan di daftar pilihan Anda.

>>> Komparasi Mazda 3 Hatchback vs Honda Civic Hatchback Turbo

Harga Civic Jakarta

Rp 533 - Rp 550 Juta
Lihat promo

Harga Civic Jawa Barat

Rp 533 - Rp 550 Juta
Lihat promo

Harga Civic Jawa Tengah

Rp 533 - Rp 550 Juta
Lihat promo

Harga Civic Jawa Timur

Rp 533 - Rp 550 Juta
Lihat promo

Gambar Honda Civic Terbaru

Honda Civic

Review Pengguna Honda Civic

Cintamobil Review:
5
0
4
0
3
0
2
0
1
0

Review Mobil Civic Terbaru

Review Honda Civic Ferio 1996: Nyamannya Civic Lawas Rp 50 Jutaan

24/05/2020

Editor rate:

Bagi Anda yang mencari sedan dengan harga yang terjangkau, Honda Civic Ferio keluaran tahun 1996 bisa menjadi pilihan dengan rasa berkendara yang tak kalah dengan sedan terbaru.

Rp 50.000.000

Update terbaru tentang Honda Civic

First Drive Honda Civic Turbo Sedan: Tak Hanya Kencang Sedan ini Juga Irit

12/09/2020

Pada kesempatan kali ini, Cintamobil.com melakukan First Drive Honda Civic Turbo Sedan, sebuah sedan kencang namun irit dan asyik diajak plesiran ke luar kota

Spoiler dan Velg Terbaru dari Mugen untuk Honda Civic Turbo Sedan

15/04/2021

Mugen menyediakan part modifikasi untuk Honda Civic Turbo sedan generasi kesepuluh berupa rear spoiler dan velg. Kedua komponen ini sudah bisa dipesan.

Berapa Harga Civic Turbo Type R Sekarang?

18/04/2020

Pecinta mobil-mboil sport JDM pasti penasaran, berapa sih harga Civic Turbo Type R saat ini, baik yang baru atau pun mobil bekasnya? Ini penjelasan rincinya!

Kencang Serta Irit, Ini Kelebihan Dan Kekurangan Honda Civic Turbo Sedan

04/09/2020

Sedan lansiran PT Honda Prospect Motor ini cukup menggemparkan di awal kemunculannya tahun 2016 silam, inilah kelebihan dan kekurangan Honda Civic Turbo Sedan

Kelebihan dan Kekurangan Honda Civic 2008

12/01/2018

Salah satu mobil sedan yang banyak sekali peminatnya adalah mobil Honda Civic, terutama pada genarasi ke 8 mulai diluncurkan dari tahun 2006. Honda Civic dengan seri FD 1 dan FD 2 menjadi primadona dimasanya, bahkan hingga saat ini masih banyak yang menggunakan mobil ini, walaupun sudah sedikit termakan usia, namun masih bisa disentuh dengan polesan modifikasi yang membuatnya terlihat modern. Apa kelebihan dan kekurangan Honda Civic 2008?

A. FAQ umum

Berapa harga Honda Civic Turbo?

Harga Honda Civic 1.5L Turbo yang dipasarkan di Indonesia mulai dari Rp 533 jutaan (OTR Jakarta).

Berapa minimum DP untuk membeli Honda Civic Turbo?

Untuk membawa pulang Honda Civic, DP minimum yang harus dibayarkan adalah sekitar Rp 75 Jutaan.

Apakah Honda Civic Turbo tersedia dalam Transmisi Otomatis?

Hanya ada satu pilihan varian Honda Civic Turbo dan hanya bisa menawarkan transmisi 6-percepatan manual.

Masa garansi mobil Honda Civic Turbo berapa lama?

PT HPM memberikan garansi Honda Civic Turbo selama 3 tahun atau 100.000 kilometer.

Mobil sama kisaran harga

Wuling BinguoEV

Rp 350 - Rp 450 Juta

Lihat promo

Honda WR-V

Rp 289.9 - Rp 289.9 Juta

Lihat promo

Suzuki S-Presso

Rp 155 - Rp 164 Juta

Lihat promo
back to top